Monday, July 18, 2011

Bahas Kasus 1

Pasien wanita berumur 14 tahun, 3 minggu SMRS ekstremitas bawah dan perutnya mulai bengkak. Udem palpebra (+), sakit kepala berdenyut (+), BAK berwarna kuning keruh. 1 hari SMRS os BAB encer lebih dari 10 x/hari, konsistensi encer, berwarna kuning, tidak ada ampas, ada lendir, dan tidak ada darah. Mual, muntah, dan sakit kepala. Dari anamnesa os sedang menstruasi.

Pada pemeriksaan fisik didapatkan TD 150/100 mmHg, FN 110x/menit, FP 24x/menit, kedua tungkai membengkak, shifting dullness (+), udema palpebra (+).
Dari pemeriksaan lab didapatkan Leukosit 11.200/uL, Trombosit 524.000/uL, albumin +3, eritrosit 20-25/LPB, granula kasar +3/LPK, Leukosit 10-12/LPB, epitel +, bakteri +, darah samar +.

Hayo... ada yang tahu gak kira2 apa diagnosisnya?

download di sini tentang Anamnesis, hasil pemeriksaan klinis, serta diasgnosisnya
---------------------------------------------------------------------
Cara Meningkatkan Kemampuan untuk Presentasi yang Sukses
Cara belajar EKG secara otodidak dengan cepat
Belajar Ngomong Bahasa inggris tanpa pusing karena Grammar
MOHON KESEDIAAN PEMBACA UNTUK MEMBERIKAN PLUS ONE (+1) UNTUK POSTING INI

No comments:

Post a Comment

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Like it !